Tautan

Piknik PARJ Baiturrahman bersama 150 Anak Yatim Present by Sahabat Surga Foundation

Ahad, 31 Juli 2022 sejak ba’da shubuh anak asuh di Panti Asuhan dan Rumah Tahfidz Riyaadlul Jannah Baiturrahman sudah mulai sibuk menjalani piket kebersihan pagi diaktivitas masing-masing seperti biasanya. Alhamdulillah ada yang berbeda di hari Ahad pagi, karena lebih bersemangat bersama komunitas Sahabat Surga Foundation akan mengikuti kegiatan piknik 150 Anak Yatim ke Kampoeng Banyumili …

Piknik PARJ Baiturrahman bersama 150 Anak Yatim Present by Sahabat Surga Foundation Selengkapnya »

Belajar Panahan Bersama Cah Panah Semarang di PSAA Riyaadlul Jannah

Sabtu pagi, 14 November 2020 Pengurus dan pengasuh PSAA Riyaadlul Jannah mengadakan kegiatan belajar memanah bersama komunitas cah panah semarang. Kegiatan dimulai jam 07.00 s/d 09.30 WIB di halaman belakang PSAA Riyaadlul Jannah. Semua anak asuh sangat antusias mengikuti kegiatan  tersebut karena sudah lama tidak bermain panahan sejak 4 bulan terakhir. Kegiatan dimulai dengan mengecek …

Belajar Panahan Bersama Cah Panah Semarang di PSAA Riyaadlul Jannah Selengkapnya »

Pertemuan Bulanan dan Ceramah Kesehatan

Dari Ibnu Mas’ud ia berkata bahwa Rasulullah SAW bersabda : Keluarkanlah sisa makanan yang ada diantara gigi kalian, karena sungguh hal itu merupakan kebersihan, dan kebersihan itu dapat mengajak pada keimanan beserta saudaranya di surga. ( HR. Imam Tabrani ). Kebersihan adalah salah satu hal yang sangat diperhatikan dalam agama Islam, baik kesehatan jasmani maupun …

Pertemuan Bulanan dan Ceramah Kesehatan Selengkapnya »

Gerakan Shalat Subuh Berjamaah Di Masjid Baiturrahman

Shalat yang dirasakan paling berat bagi orang-orang munafiq adalah Shalat Isya’ dan shalat Subuh, Sekiranya mereka mengetahui keutamaannya, Niscaya mereka akan mendatanginya sekalipun merangkak. ( HR. Bukhori ). Shalat Subuh adalah Shalat yang pali Istimewa diantara Shalat – shalat lainnya, bahkan di dalam adzannya pun berbeda dengan adzan Shalat lainnya yaitu ada tambahan “Assholaatu Khoirum …

Gerakan Shalat Subuh Berjamaah Di Masjid Baiturrahman Selengkapnya »

Sejarah Maulid

Kita tahu bahwa Nabi Muhammad Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam memiliki sejarah yang luar biasa yang patut kita teladani. Misalnya, sejarah kelahiran yang membuat semua tumbuhan di Arab berbuah. Selain itu, tentara gajah yang hendak menghancurkan Ka’bah semuanya binasa. Oleh karenanya, banyak ulama mengatakan bahwa Nabi Muhammad Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam lahir pada tahun …

Sejarah Maulid Selengkapnya »